Perkembangan Ekspor dan Impor Jawa Tengah Januari 2023 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat diakses melalui email bps3325@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, Sistem Informasi Statistik via WhatsApp (SISWA) pada 0813 2060 5100 atau 0815 183 3325 serta melalui pst.bps.go.id

Kunjungi Gemari Literasi Statistik (GELATIK), Layanan Terpadu Satu Pintu Produk BPS pada s.bps.go.id/gelatikbatang

Untuk mendapatkan data BPS, konsumen data dapat datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Batang, Jalan Pemuda No. 90 Batang setiap hari kerja pukul 08.00-15.30

Perkembangan Ekspor dan Impor Jawa Tengah Januari 2023

Perkembangan Ekspor dan Impor Jawa Tengah Januari 2023Unduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 1 Maret 2023
Ukuran File : 1.71 MB

Abstraksi

  1. Nilai ekspor Jawa Tengah pada Januari 2023 sebesar US$  850,80 juta atau turun  3,01  persen  dibanding  ekspor  pada  Desember  2022.  Begitu  pula  jika dibandingkan dengan Januari 2022, turun sebesar 19,09 persen.
  2. Nilai impor Jawa Tengah pada Januari 2023 sebesar US$ 1.362,16 juta atau naik  18,36  persen  dibanding  impor  pada  Desember  2022.  Dan  jika dibandingkan dengan nilai impor Januari 2022 naik sebesar 32,89 persen.
  3. Nilai  neraca perdagangan  total Januari  2023 mengalami defisit US$  511,36  juta,  sedangkan  sektor  non  migas mengalami  surplus.  Adapun  sektor  migas  mengalami  defisit  sebesar  US$  672,00  juta,  namun sebaliknya sektor non migas justru mengalami surplus sebesar US$ 160,64 juta
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang (Statistics of Batang Regency)Jl.Pemuda No. 90 Batang Telp (62-85) 391004

Faks (62-85) 391004

Mailbox : bps3325@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik