Lembar Fakta Produk Domestik Regional Bruto Pengeluaran Kabupaten Batang 2023 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat diakses melalui email bps3325@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, Sistem Informasi Statistik via WhatsApp (SISWA) pada 0813 2060 5100 atau 0815 183 3325 serta melalui pst.bps.go.id

Kunjungi Gemari Literasi Statistik (GELATIK), Layanan Terpadu Satu Pintu Produk BPS pada s.bps.go.id/gelatikbatang

Untuk mendapatkan data BPS, konsumen data dapat datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Batang, Jalan Pemuda No. 90 Batang setiap hari kerja pukul 08.00-15.30

Lembar Fakta Produk Domestik Regional Bruto Pengeluaran Kabupaten Batang 2023

Nomor Katalog : 9302035.3325
Nomor Publikasi : 33250.24007
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 31 Juli 2024
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 11.86 MB

Abstraksi

Sebagai salah satu produk unggulan BPS, data Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) senantiasa ditunggu oleh para pengguna, baik dari kalangan pemerintah, akademisi, maupun pelaku usaha. PDRB menggambarkan perkembangan perekonomian suatu wilayah dalam kurun waktu tertentu.

Publikasi Lembar Fakta PDRB Pengeluaran Kabupaten Batang 2023 ini merupakan publikasi yang diterbitkan dalam rangka melengkapi kajian data yang disajikan oleh publikasi Produk Domestik Regional Bruto menurut Pengeluaran Kabupaten Batang Tahun 2019-2023. Publikasi ini menyajikan visualisasi data yang dikemas guna memudahkan pengguna dalam memahami data yang disajikan pada publikasi sebelumnya.

Pada kesempatan ini disampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penerbitan publikasi ini. Semoga publikasi ini dapat memberikan manfaat kepada segenap pengguna data.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang (Statistics of Batang Regency)Jl.Pemuda No. 90 Batang Telp (62-85) 391004

Faks (62-85) 391004

Mailbox : bps3325@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik