✨ Selamat Hari Raya Nyepi 2025 ✨ - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat diakses melalui email bps3325@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, Sistem Informasi Statistik via WhatsApp (SISWA) pada 0813 2060 5100 atau 0815 183 3325 serta melalui pst.bps.go.id

Kunjungi Gemari Literasi Statistik (GELATIK), Layanan Terpadu Satu Pintu Produk BPS pada s.bps.go.id/gelatikbatang

Untuk mendapatkan data BPS, konsumen data dapat datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Batang, Jalan Pemuda No. 90 Batang setiap hari kerja pukul 08.00-15.30

✨ Selamat Hari Raya Nyepi 2025 ✨

✨ Selamat Hari Raya Nyepi 2025 ✨

29 Maret 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Nyepi bukan cuma tentang sunyi, tapi juga waktu buat introspeksi dan menyelaraskan diri dengan alam serta sesama. Dengan tema "Manasewa, Madawasewa Mewujudkan Indonesia Emas 2045," mari kita jadikan hari ini sebagai momen untuk lebih memahami diri sendiri, mempererat persaudaraan, dan menciptakan harmoni dalam keberagaman.

Berdasarkan data hasil Pendataan Potensi Desa Tahun 2024, terdapat 148 pura yang tersebar di seluruh wilayah Jawa Tengah. Kabupaten Klaten menjadi daerah dengan jumlah pura paling banyak yaitu 51 pura.

Di tengah keheningan, ada kedamaian. Dari toleransi, lahirlah persatuan. Selamat menjalani Catur Brata Penyepian bagi umat Hindu. Semoga ketenangan dan kebijaksanaan selalu menyertai langkah kita menuju Indonesia yang lebih maju dan sejahtera. 🙏
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang (Statistics of Batang Regency)Jl.Pemuda No. 90 Batang Telp (62-85) 391004

Faks (62-85) 391004

Mailbox : bps3325@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik